VERIFIKASI PEMETAAN MUTU SATUAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI KECAMATAN PRINGGASELA DALAM MEMBENTUK LEMBAGA PAUD BERMUTU
DOI:
https://doi.org/10.31316/jcc.v2i2.1992Abstrak
Pemetaan Mutu satuan PAUD merupakan upaya untuk mengetahui tingkat kelayakan menurut SNP (Standar Nasional Pendidikan). Parameter kelayakan ini adalah indikator-indikator SNP yang dirumuskan oleh BAN PAUD dan PNF yang meliputi delapan standar.Tujuan pemetaan mutu yaitu memberikan bimbingan, pendampingan dan pembinaan pada satuan pendidikan PAUD dan Dikmas, terkait pemenuhan dan atau melampaui delapan unsur Standar Nasional Pendidikan, yang meliputi, standar isi, standar proses, standar penilaian Pendidikan, standar kompetensi lulusam, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar pengelolaan, standar pembiayaan dan standar sarana dan prasarana. Pemetaan mutu untuk satuan PAUD dan Dikmas di kecamatan Pringgasela Lombok Timur dengan target 22 lembaga PAUD. Hasil capaian mutu PAUD dapat disimpulkan bahwa 8 Standar pendidikan, pada setiap satuan masih lemah dalam mendokumentasikan pencapaian perkembangan (rekaman harian, mingguan dan bulanan) dan juga masih lemahnya satuan dalam mendokumentasikan data analisis pertumbuhan anak, supervisi kepala sekolah yang tidak terjadwal rutin dan pelaporan keuangan bulanan serta tahunan.Referensi
Direktorat Pendidikan Anak Usia Dini Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 2021. Pedoman Pelaksanaan Bantuan Penjaminan Mutu Paud Tahun 2021.
House, M., Street, M., Wt, L., Landerholm, E., Gehrie, C., & Hao, Y. (2007). Educating early childhood teachers for the global world Educating early childhood teachers for the global world. (October 2014), 37–41. https://doi.org/10.1080/0300443042000187095
Jeon, H. J., Langill, C. C., Peterson, C. A., Luze, G. J., Carta, J. J., & Atwater, J. B. (2010). Children’s individual experiences in early care and education: Relations with overall classroom quality and children’s school readiness. Early Education and Development, 21(6), 912–939. https://doi.org/10.1080/10409280903292500
La Paro, K. M., Hamre, B. K., Locasale-Crouch, J., Pianta, R. C., Bryant, D., Early, D., … Burchinal, M. (2009). Quality in kindergarten classrooms: Observational evidence for the need to increase children’s learning opportunities in early education classrooms. In Early Education and Development (Vol. 20). https://doi.org/10.1080/10409280802541965
Montessori, M., & Burstyn, J. N. (1982). History of Education Society. History of Education Quarterly, 22(1), 116–116. https://doi.org/10.1017/s0018268000021968
Pendidikan, M., Kebudayaan, D. A. N., & Indonesia, R. (2014). PERMENDIKBUD No. 137. 13
Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 137 Tahun 2014 Tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini
Rao, N., Richards, B., Sun, J., Weber, A., & Sincovich, A. (2019). Early Childhood Research Quarterly Early childhood education and child development in four countries in East Asia and the Pacific à¬. Early Childhood Research Quarterly, 47, 169–181. https://doi.org/10.1016/j.ecresq.2018.08.011
Rekapitulasi Pengisian Instrumen Pemetaan Mutu Satuan PAUD Dikmas NTB 2021: http://118.98.227.89/hasilpemutu/index.php?page=detail&kec=Pringgasela
Siraj-Blatchford, I. (2009). Conceptualising progression in the pedagogy of play and sustained shared thinking in early childhood education: A Vygotskian perspective. Educational and Child Psychology, 26(2), 77–89.
Undang-undang Nomor 20 thun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Vallotton, C. D., & Fischer, K. W. (2008). Cognitive Development. In Encyclopedia of Infant and Early Childhood Development (Vol. 1–3, pp. 286–298). https://doi.org/10.1016/B978- 012370877-9.00038-4.