PENERAPAN NILAI-NILAI PANCASILA DALAM MENANGGULANGI COVID-19
DOI:
https://doi.org/10.31316/jk.v5i2.1741Keywords:
Pancasila, Nilai, Covid-19Abstract
Abstrak
Pandemi covid-19 menjadi pandemi di seluruh dunia yang berdampak pada segala aspek kehidupan di dunia. Di Indonesia sendiri, Pandemi covid-19  telah mengubah kebiasaan masyarakat Indonesia yang suka berkumpul dan melakukan aktivitas secara normal hingga dipaksa untuk berjaga jarak serta melakukan segala aktivitas melalui trying atau advanced. Di satu sisi, digitalisasi akibat pandemi covid-19  ini memberikan berbagai kemudahan namun di sisi yang lain juga menyimpan berbagai hambatan dan tantangan. Hambatan dan tantangan tersebut berkaitan dengan cara menanggulangi pandemi covid-19 ini. Artikel ini mengemukakan penerapan nilai-nilai Pancasila dalam menanggulangi covid-19 dengan metode Literature review dengan Teknik membuat ringkasan (summarize) yang akan memberikan solusi bagaimana strategi dan cara menanggulangi pandemi covid-19 ini dengan menerapkan nilai-nilai Pancasila yang dapat menjadi langkah yang tepat untuk mengingatkan masyarakat, akan nilai-nilai Pancasila harus dikonstruksikan dan di terapkan sebagai filosofi kehidupan. Oleh sebab itu kita warga negara Indonesia jangan pernah lupa untuk menerapkan nilai-nilai Pancasila sebagai pedoman hidup dalam menanggulangi pandemi covid-19
Kata Kunci: Pancasila, Nilai, Covid-19
Â
Abstract
The Coronavirus pandemic is a worldwide pandemic that affects all aspects of life in the world. In Indonesia itself, the Coronavirus Pandemic has changed the habits of Indonesian people who like to gather and carry out normal activities so that they are forced to be on guard and carry out all activities through trying or advancing. On the one hand, digitization due to the Coronavirus pandemic provides various conveniences but on the other hand it also saves various obstacles and challenges. These obstacles and challenges are related to how to deal with this Coronavirus pandemic. This article proposes the application of Pancasila values in tackling COVID-19 with the Literature review method with a summary technique that will provide solutions on how to strategy and how to deal with this Coronavirus pandemic by applying Pancasila values which can be the right step to remind the public, Pancasila values must be constructed and applied as a philosophy of life. Therefore, Indonesian citizens should never forget to apply the values of Pancasila in the life of the nation and state to cope with the COVID-19 pandemic.
Keyword: Pancasila, Values Covid-19,References
DAFTAR PUSTAKA
Berempati, Belajar. 2020. “Corona Guru Kita: Belajar Berempati.â€
Hadi, Suprayoga. 2020. “Implementasi Nilai Pancasila Dalam Perencanaan Percepatan Penanganan Dan Pemulihan Terdampak Pandemi Covid-19.†Majalah Media Perencana Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia 1 (1): 22–32.
Hapsoro, A.W. 2015. “Kajian Kerentanan.†Teknik PWK, P.4.
He, Feng, Yu Deng, and Weina Li. 2020. “Coronavirus Disease 2019: What We Know?†Journal of Medical Virology 92 (7): 719–25. https://doi.org/10.1002/jmv.25766.
Ideologi, Sebagai, and D A N Dasar. 2015. “Azas Filosofis Pancasila Sebagai Ideologi Dan Dasar Negara.†Humanika 20 (2): 62-66–66. https://doi.org/10.14710/humanika.20.2.62-66.
Ii, B A B, and Pengertian Pancasila. n.d. “Kaelan, Pendidikan Pancasila (Yogyakarta: Paradigma, 2010), 21. 7,†7–27.
K, Camelya. 2018. “Peran Teknik Biomedis Dalam Atasi Kesenjangan Melalui Inovasi Kesehatan.†2018.
Komalasari, Kokom. 2020. “Revitalisasi Pancasila Dalam Merespon Pandemi Covid-19.†Jurnal Majelis 5: 25–46.
Mudjiyanto, Bambang, Amri Dunan, Kementerian Kominfo, Nilai-nilai Pancasila, and Semangat Bergotong Royong. n.d. “Pengarusutamaan Nilai-Nilai Pancasila Di Era Pandemi Covid-19 Mainstreaming Pancasila Values in the Covid-19 Pandemic Era,†35–50.
Nurasyiah A. n.d. “Nilai-Nilai Pancasila Dalam Kondisi Pandemi Covid-19.†BP.
Nurgiansah, T Heru. 2020. Filsafat Pendidikan. Banyumas: CV Pena Persada.
Nurgiansah, T Heru, Hendri, and Cep Miftah Khoerudin. 2021. “Role Playing Dalam Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan.†Jurnal Kewarganegaraan 18 (1): 56–64. https://doi.org/10.24114/jk.v18i1.22597.
Nurgiansah, T Heru, Febri Fajar Pratama, and Aulia Sholichah Iman. 2021. “Penelitian Tindakan Kelas Dalam Pendidikan Kewarganegaraan.†Jurnal Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan 2 (1): 10–23.
Putri, I. 2020. “Pancasila Sebagai Dasar Kehidupan Warga Indonesia.†Binus. 2020.
STEI ITB. 2020. “Teknik Biomedis.†ITB. 2020.
Sulisworo, Dwi, Tri Wahyuningsih, and Dikdik Baehaqi Arif. 2012. “Bahan Ajar (Pancasila Sebagai Sistem Filsafat Dan Implikasinya).†Hibah Materi Pembelajaran Non Konvensional 2012, no. 1: 1–18.
“Telemedicine.†2020. 2020.
Utaminingsih, Sri, and Universitas Pamulang. 2020. “Seminar Nasional Universitas Pamulang Implikasi Karekter Nilai - Nilai Pancasila Mengahadapi New Normal Dalam Ketidak Normalan†1 (1).
Yuliana, Y. 2020. “Corona Virus Diseases (Covid-19): Sebuah Tinjauan Literatur.†Wellness
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.