Pengaruh Media Sosial "TikTok" Terhadap Nilai-Nilai Pancasila Di Era Digital
DOI:
https://doi.org/10.31316/jk.v6i1.2937Abstract
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar media sosial Tiktok terhadap nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Manfaat dari penelitian ini diharapkan dapat menambah ilmu dan pengetahuan yang bermanfaat bagi penulis dan pembaca. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dalam instrument angket (questioner). Responden dalam penelitian ini sebanyak 47 orang. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat mayoritas sebanyak 91,5% yang menggunakan media sosial tiktok, dan sebanyak 38,3% yang menggunakan media sosial Tiktok selama kurang lebih 2-4 jam setiap harinya. Sebanyak 70,2% responden juga merasa bahwa penggunaan media sosial dapat mengurangi upaya kerja mereka, untuk mengetahui berapa pesatnya kemajuan media sosial tiktok. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa media sosial Tiktok mempunyai pengaruh negatif dan positifnya. Oleh karena itu untuk mengurangi hal-hal yang bisa melunturkan nilai-nilai Pancasila, kita perlu menyaring konten-konten yang tidak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
Kata kunci : Media sosial, Tiktok, Pancasila
Abstract
This study aims to determine how big Tiktok social media is to the values contained in Pancasila. The benefits of this research are expected to add knowledge and knowledge that is useful for writers and readers. This study uses quantitative methods in the questionnaire instrument (asker). Respondents in this study were 47 people. The results showed that there were 91.5% who used Tiktok social media, and 38.3% who used Tiktok social media for approximately 2-4 hours every day. A total of 70.2% of respondents also feel that the use of social media can reduce their work effort. To find out the influence of Tiktok social media on Pancasila values in the digital era. The results of this study indicate that Tiktok social media has a negative and positive influence. Therefore, in order to reduce things that can undermine the values of Pancasila, we need to filter out content that is not in accordance with the values of Pancasila.
Keywords: Social media, Tiktok, Pancasila
References
DAFTAR PUSTAKA
Adawiyah, D. P. R. (2020). Pengaruh Penggunaan Aplikasi TikTok Terhadap Kepercayaan Diri Remaja di Kabupaten Sampang. Jurnal Komunikasi, 14(2), 135–148. https://doi.org/10.21107/ilkom.v14i2.7504
Manihuruk, H., Adil, I., & Efianda, A. (2022). Pendidikan Bela Negara Bagi Karang Taruna Kelurahan Pangkalan Jati Dalam Menghadapi Ancaman Globalisasi. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 12–15.
Pancasila, P., Sistem, P., & Surip, N. (2015). Pancasila sebagai sistem etika.
Purwanti Dewi, F. O. (2021). Peran Pendidikan Kewarganegaraan Terhadap Pembentukan Karakter Siswa Kelas 5 dan 6 SD Dalam Penggunaan Tiktok. Pendekar : Jurnal Pendidikan Berkarakter, 4(2), 45–49. http://ppkn.org/wp-content/uploads/2018/01/PROSIDING-FULL-RUANG-baruI.pdf#page=126
Putra, M. (2019). Yayasan Lembaga Pendidikan Islam (Ylpi) Riau Universitas Islam Riau Fakultas Ilmu Komunikasi. http://repository.uir.ac.id/id/eprint/1845
Putri, A. M. & A. A. L. F. (2020). Pengaruh Media Sosial Terhadap Nilai-Nilai Yang Terkandung Dalam Pancasila Pada Generasi Z. Syntax Idea: P±ISSN: 2684-6853 e-ISSN: 2684-883, 2(12), 1013–1019.
Rachman, T. (2018). Perlindungan Batik Yang Belum Terdaftar. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 2(12), 10–27.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Jenia Syifa Nurlatifah, Luthpin Ubaidiah, Pupun Patmawati, Syfa Sahbani, Rana Gustian Nugraha
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.