Penerapan Budaya Literasi Sebagai Upaya Meningkatkan Pemahaman Nilai-Nilai Pancasila Di Era Digital

Authors

  • Ninis Khoirunisa Universitas Pendidikan Indonesia
  • Vinka Rise Lestari Universitas Pendidikan Indonesia
  • Farda Andita Damayanti Universitas Pendidikan Indonesia
  • Alya Arifah Marhamah Universitas Pendidikan Indonesia
  • Hilda Fadilah Universitas Pendidikan Indonesia
  • Rana Gustian Nugraha Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31316/jk.v6i1.2964

Abstract

Abstrak

Pancasila sebagai ideologi negara hadir bukan hanya sekedar simbol atau lambang negara. Pancasila sebagai ideologi negara Indonesia berasal dari nilai-nilai luhur bangsa Indonesia yang sudah aja sejak dulu yang kemudian dikristalkan menjadi Ideologi bangsa sebagai landasan/pedoman dan harapan seluruh bangsa Indonesia untuk mewujudkan kehidupan yang sejahtera. Untuk menjadi pribadi yang berkarakter Pancasila, masyarakat harus memahami terlebih dahulu nilai-nilai yang tercantum didalamnya. Melalui budaya literasi, memungkinkan masyarakat Indonesia untuk memperdalam pengetahuan tentang Pancasila, yang menjadikannya sebagai kebiasaan baik dan tindakan atau perilaku yang sejalan dengan nilai-nilai Pancasila. Budaya literasi digital akan mendorong generasi muda dalam membentuk pola pikir yang kreatif dan kritis dalam menghadapi isu-isu terkini. Dengan dibudayakannya literasi juga akan membantu masyarakat dalam mendapatkan informasi yang akurat dan berkualitas.

Kata Kunci: Pancasila, Literasi, Digital

 

Abstract

Pancasila as the state ideology is present not just a symbol or symbol of the state. Pancasila as the ideology of the Indonesian state comes from the noble values of the Indonesian nation that have been around for a long time which were later crystallized into the ideology of the nation as the foundation/guideline and hope of the entire Indonesian nation to create a prosperous life. To become a person with Pancasila character, the public must first understand the values contained in it. Through a culture of literacy, it allows the Indonesian people to deepen their knowledge of Pancasila, which makes it a good habit and actions or behavior that are in line with the values of Pancasila. The digital literacy culture will encourage the younger generation to form a creative and critical mindset in dealing with current issues. With the cultivation of literacy will also help the community in obtaining accurate and quality information.

Keywords: Pancasila, Literacy, Digital

References

DAFTAR PUSTAKA

Fitriana, F., & Rusni, A. (2020). Menumbuhkan Budaya Literasi Dengan Memanfaatkan Teknologi. Researchgate.Net, July.

Karolina, D. (2019). Hubungan Literasi Pancasila Dalam Pendidikan Indonesia Yang Berkarakter. Jurnal Pendidikan Tematik, Vol. 2 No., 46–52. https://siducat.org/index.php/jpt/article/view/207

Masyithoh, D., Bintari, D. P., & Pratiwi, D. M. (2021). Pentingnya Penerapan Nilai-Nilai Pancasila Pada Remaja di Era Society 5.0. Jurnal Sumbangsih, 2(1), 156-163.

Meilinda, N., Malinda, F., & Aisyah, S. M. (2020). Literasi Digital Pada Remaja Digital (Sosialisasi Pemanfaatan Media Sosial Bagi Pelajar Sekolah Menengah Atas). Jurnal Abdimas Mandiri, 4(1), 62–69.

Mulyadi, M. (2013). Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif Serta Pemikiran Dasar Menggabungkannya. Jurnal Studi Komunikasi Dan Media, 15(1), 128.

Nurhayati, R., Yogyakarta, S., & Koresponden, P. (2019). J U R N A L N U A N S A A K A D E M I K Jurnal Pembangunan Masyarakat (p) Membangun Budaya Literasi Anak Usia Dini dalam Keluarga. 4(1), 79–88.

Nurgiansah, T. H. (2022). Pendidikan Pancasila Sebagai Upaya Membentuk Karakter Religius. Jurnal Basicedu, 6(4), 7310–7316. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1230

Permatasari, A. (2015). Membangun Kualitas Bangsa dengan Budaya Literasi. Seminar Nasional Bulan Bahasa UNIB, 146–156.

Downloads

Published

2022-06-22

Issue

Section

Articles