Pemicu Kekerasan Seksual dari Perspektif Islam

Authors

  • Aminaturrahma Aminaturrahma Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon
  • Azizatul Inayah Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon
  • Tiara Citra Anggraini Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon
  • Aulia Sholichah Iman Nurchotimah Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.31316/jk.v6i2.3103

Keywords:

kekerasan seksual, perspektif islam, pengendalian hawa nafsu.

Abstract

 Abstrak

Kekerasan seksual sampai saat ini belum juga mengalami penurunan, bahkan semakin marak terjadi di Indonesia. Pelaku dan korban kekerasan seksual itu sendiri meliputi orang dewasa, remaja bahkan anak-anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan kajian studi literatur, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemicu utama kekerasan seksual dalam perspektif islam. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa pelaku kurang mengimplementasikan nilai-nilai keislaman dalam kehidupan sehari-hari, tidak menjaga pandangan dan tidak menahan hawa nafsu dengan baik. Solusi dari masalah tersebut dari pandangan islam adalah bagaimana mengkontrol nafsu supaya tidak melebihi batas kadarnya manusia. Pengendalian hawa nafsu bisa dilakukan dengan berpuasa, menikah, berdzikir, mengisi waktu dengan kegiatan positif.

Kata Kunci: Kekerasan Seksual, Perspektif Islam, Pengendalian Hawa Nafsu

 

Abstract

Sexual violence has not decreased until now, and is even increasingly prevalent in Indonesia. The perpetrators and victims of sexual violence themselves include adults, adolescents and even children. The method used in this study is to use a literature study study, this study aims to find out the main triggers of sexual violence in an Islamic perspective. The results of this study show that the perpetrators do not implement Islamic values in their daily lives, do not keep their eyes and do not restrain their passions properly. The solution to this problem from the islamic view is how to control the passions so as not to exceed the limit of human levels. Control of passions can be done by fasting, getting married, thinking, filling time with positive activities.

Keywords: Sexual Violence, Islamic Perspective, Control of Lust

References

DAFTAR PUSTAKA

Abdusshomad, A. (2020). Penerapan Sifat Qanaah Dalam Mengendalikan Hawa Nafsu Duniawi. Jurnal Asy-Syukriyyah, (21) 1, 29-30

Djamal, S, M. (2017). Penerapan Nilai-Nilai Ajaran Islam dalam Kehidupan Masyarakat Di Desa Garuntungan Kecamatan Kindang Kabupaten Bulukumba. Jurnal Adabiyah, (17) 2, 169-171

Fathoni, A. (2020). Integrasi Zikir dan Pikir. Lombok Tengah: Forum Pemuda Aswaja, 20-21

Fazraningtyasi, W. A., Rahmayani, D., Rahmah, I, F. (2020). kejadian kekerasan pada perempuan selama masa pandemi covid 19. Dinamika Kesehatan Jurnal Kebidanan dan Keperawatan, (11) 1, 365

Hasan, W. R., Abdullah, M, F, R., Yusoff, A, Bin, M. (2020). Perspektif Sayyid Qutb tentang Isu Pandangan Berdasarkan ayat 30-31 Surah Al-Nur. Jurnal Pengajian Islam, (13) 2, 112-113

Johansyah. (2011). Pendidikan Karakter dalam Islam. Jurnal Ilmiah Islam Futura, (11) 1, 97-98

Karolina, A. (2017). Rekonstruksi Pendidikan Islam Berbasis Pembentukan Karakter. Jurnal Penelitian, (11) 2, 259

Komnas Perempuan. (2022, 08 Maret). Bayang-bayang Stagnansi: Daya Pencegahan dan Penanganan Berbanding Peningkatan Jumlah, Ragam dan Kompleksitas Kekerasan Berbasis Gender terhadap Perempuan. Jakarta

Mu'alifin. (2014). Konsep Menutup Aurat dalam Al-Qur’an Surah Al-Nur ayat 30-31 dan Implementasinya. Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Pendidikan Agama Islam, Institut Agama Islam Negeri walisongo, 38-44

Munawwaroh, A. (2019). Keteladanan Sebagai Metode Pendidikan Karakter. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, (7) 2, 143

Nurfalah, Y. (2018). Penanaman Nilai Nilai Pendidikan Agama Islam Terhadap Anak, (29) 1, 89-91

Nurgiansah, T, H., Pratama, F, F., Nurchotimah, A, S, I. (2021). Penelitian Tindakan Kelas Dalam Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal pendidikan PKN Pancasila dan Kewarganegaraan,(2) 1, 11-12

Novitayanti, Supriadi, U. (2020). Larangan Mengikuti Hawa Nafsu Dalam Kajian Tematik Digital Quran. Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir. (2) 2, 118-120

Prihasmoro, H. (2007). Ringkasan Kitab Hadist dan Shahih Imam Muslim. Jakarta, 194

Wulandari, R., Suteja, J. (2019). Konseling Pendidikan Seks dalam Pencegahan Kekerasan Seksual Anak (KSA). Profesional, Emphaty, and Islamic Counseling Journal, (2) 1, 64-65

Downloads

Published

2022-07-03