Bagaimana Pengembangan Instrumen Deteksi Dini Perkembangan Sosial Anak ?

Authors

  • Annisa Dena Salsabila Universitas Pendidikan Indonesia
  • Sima Mulyadi Universitas Pendidikan Indonesia
  • Edi Hendri Mulyana Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31316/jk.v6i2.3637

Abstract

Abstrak

Deteksi dini merupakan sebuah upaya penjaringan yang dilakukan secara menyeluruh untuk menemukan penyimpangan pada tumbuh Kembangan anak dan mengetahui serta mengenal faktor dan resiko anak yang mengalami penyimpangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen deteksi dini perkembangan sosial anak usia 4 tahun, menghasilkan instrumen deteksi dini sosial anak usia 4 tahun dan terbentuknya perkembangan instrument deteksi dini perkembangan sosial anak usia 4 tahun untuk kepentingan pendidikan anak usia dini. Adapun rancangan penelitian ini menggunakan Educational Design Research (EDR) merupakan metode penelitian yang digunakan untuk merancang pengembangan instrument deteksi dini perkembangan sosial anak usia 4 tahun. Tahap analisis dan eksplorasi menggunakan teknik observasi dan teknik wawancara kepada guru kelompok A. Instrumen deteksi dini perkembangan sosial anak usia 4 tahun merupakan menjaring permasalahan perkembangan sosial anak dan untuk mengoptimalkan perkembangan sosial anak.

Kata Kunci: Instrumen, Deteksi Dini, Perkembangan Sosial

 

Abstract

Early detection is a comprehensive screening effort to find deviations in the growth and development of children and to know and recognize the factors and risks of children experiencing deviations. This study aims to develop an instrument for early detection of social development for children aged 4 years, produce instruments for early detection of social development for children aged 4 years and the development of instruments for early detection of social development for children aged 4 years for the benefit of early childhood education. The research design uses Educational Design Research (EDR) which is a research method used to design the development of an early detection instrument for the social development of children aged 4 years. The analysis and exploration phase uses observation techniques and interview techniques to group A teachers. The instrument for early detection of social development of children aged 4 years is to capture problems of children's social development and to optimize children's social development.

Keywords: Instrument, Early Detection, Social Development

References

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Creeswelll, John, W. (2015). Penelitian Kualitatif & Desain Riset. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Gunartha, Wayan, I. dkk. (2019). Pengembagan Instrumen Pengukuran Tingkat Perkembaangan Anak Usia Dini. No. 20 Vol. 2

Komariah, Nurul. Nursanti, Rina. (2021). Deteksi Dini Perkembangan Anak. Media Kesehatan Politeknik Kesehatan Makasar. No. 16 Vol. 2

Rustasri, Lilis. Fadillah, Fadillah. dkk. (2014). Perkembangan Sosial Emosional Anak Usia 5-6 Tahun di Taman Kanak-Kanak Ismaiyah Pontianak Tenggara. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran No. 8 Vol. 9

Sugioyono.(2015). Penelitian Pendidikan Kuantitatif , Kualitatif dan R&D Bandung : Alpabet

UU Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional

Downloads

Published

2022-08-09