Analisis Peran Pemasaran Melalui Sosial Media, Harga Produk dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus Clothing Online Store)

Authors

  • Akmal Abdullah Politeknik Pertanian Negeri Pangkep
  • Miftahorrozi Miftahorrozi Istanbul Sabahattin Zaim University
  • Henky Hendrawan STIA Menarasiswa
  • Rini Raharti Universitas Janabadra
  • Arief Nuryana Universitas Mercubuana Yogyakarta
  • Hilda Yuliastuti Universitas Insan Cita Indonesia
  • Verawaty Verawaty Institut Bisnis dan Keuangan Nitro
  • Rahmayati H.M Politeknik Pertanian Negeri Pangkep

DOI:

https://doi.org/10.31316/jk.v6i3.3871

Abstract

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah pengaruh social media marketing, harga dan kepercayaan merek terhadap keputusan pembelian pada salah satu toko busana online di Jakarta. Penelitian ini menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji regresi linear berganda, dan uji hipotesis baik parsial maupun simultan dengan bantuan program SPSS versi 20. Sampel yang diambil sebanyak 155 responden. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner menggunakan skala Likert untuk mengukur setiap pernyataan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara social media marketing, harga dan kepercayaan merek terhadap keputusan pembelian.

Kata Kunci: interaction design, customer review, promosi, penilaian kredibilitas online

References

DAFTAR PUSTAKA

Andini, C., Ariyanti, M. & Sumrahadi. (2016). “Pengaruh E-Service Quality terhadap Minat Beli pengunjung Online Store Lazada Indonesiaâ€. E- Proceeding of Management. Vol. 3, No. 2.

Augusty, Ferdinand. 2006. Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk skripsi, Tesis dan Disertai Ilmu Manajemen. Semarang: Universitas Diponegoro.

Chumairah, S., Hamid F. Z., & Wijiyanty, M. (2018). Pengaruh Celebrity Endorser Media Sosial (Instagram) dan Social Media Marketing terhadap Keputusan Pembelian Sate Taichan “Goreng†(Studi Pada Konsumen Sate Taichan “Goreng†Cabang Tebet). Epigram. Vol. 15, No. 1, hlm 64.

Daft, R. L. (2010). Era Baru Manajemen (New Era Of Management). Jakarta: Salemba.

Farki, A., Baihaqi, I. & Wibawa, B. M. (2016). “Pengaruh Online Customer Review dan Rating Terhadap Kepercayaan dan Minat Pembelian pada Online Marketplace di Indonesiaâ€. Jurnal Teknik ITS. Vol. 5, No. 2.

Ghozali, I. (2012). Aplikasi Analisis Multivariete. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hair, Jr et.al. (2010). Multivariate Data Analysis (7th ed). United States: Pearson.

Hasan. (2013). Marketing dan kasus-kasus pilihan. cetakan 3, Jogja.

Hasibuan, Malayu. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT BumiAksara.

Hudek dan Vrcek. (2006). “e-service quality evaluation instrumentâ€, pada 19 januari 2020 dari www.emeraldinsight.com

Husaini, Usman. (2011). Manajemen: Teori, Praktik dan Riset Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Ichsan, M., Jumhur, H., & Dharmoputra, S. (2018). “Pengaruh Consumer Online Rating and Review terhadap Minat Beli Konsumen pada Marketplace Tokopedia di wilayah DKI Jakartaâ€. E-Proceeding of Management. Vol. 5, No. 2, hlm 1830.

Indonesia, D. P. (2008). Pengembangan Ekonomi Kreatif Indonesia 2005. Jakarta: Depdag RI.

Kotler, Philip & Armstrong (2012): Marketing Management 14th Edition New Jersey: Pretice Hall.

Kotler, Philip dan Gary Armstrong. (2012). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 13. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Latief, A. (2018). Pengaruh Produk, Harga, Lokasi dan Promosi terhadap Minat Beli Konsumen pada Warung Wedang Jahe (Studi Kasus Warung Solo Mampir di Kota Langsa). Jurnal Manajemen dan Keuangan, Vol. 7, No. 1, Mei, 2018.

Laudon, K.C & Traver, C.G. (2012). E-Commerce 2012. Edinburgh Gate: Pearson. Mo, Z., & Fan, utanto, M, A., & Aprianingsih, A. (2016). “The Effect of Online Consumer Review toward Purchase Intention: a Study in Premium Cosmetic in Indonesiaâ€. Journal International Conference on Ethics of Business,

Maulana, R. dan Kurniawati, K. (2014). “Pengaruh Kualitas E-service terhadap Minat Beli Konsumen (Studi Kasus pada Website Koren Denim)â€. Jurnal Manajemen. Vol. 13, No. 2, hlm 120.

Nasir & Hart. (2017). “Pengaruh E-Service Quality dan Diskon terhadap Minat Beli pada situs online di website Zalora.co.id di Surabaya†Jurnal Pendidikan Tata Niaga. Vol. 1, No. 1.

Nitisusastro, Mulyadi. 2013. Perilaku Konsumen Dalam Perspektif Kewirausahaan.

Priyatno, D. (2008). Mandiri Belajar SPSS. Yogyakarta: MediaKom.

Schepers, M. (2015). “The Impact of Online Customer Reviews Factor on the Dutch Consume Buying Decisionâ€. IBA Bachelor Thesis Conference, Enschede, Netherlands, July .

Shaharudin, M. R., Mansor, S. W., Hasan, A. A., Omar, M. W. & Harun, E. H. (2011). “The Relationship between Product Quality and Purchase Intention: The Case of Malaysia’s National Motorcycle/scooter Manufacturerâ€. African Journal of Business Management. Vol. 5, No. 20.

Solomon, M et al. (2015). Marketing: Real People, Real Choices. England: Pearson Educated Limited.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sunyoto, D. (2013). Perilaku Konsumen (Panduan Riset Sederhana Untuk Mengenali Konsumen). Yogyakarta: CAPS (Center of Academic Publishing Service).

Sutanto, M. A. & Aprianingsih, A. (2016). “The Effect of Online Consumer review toward Purchase Intention: A Study in Premium Cosmetic in Indonesia†International Conference on Ethics of Business, Economics, and Social Science.

Utami, R. P. & Saputra, H. (2017). “Pengaruh Harga dan Social Media Marketing terhadap Minat Beli Sayuran Organik di Pasar Sambas Medanâ€. Jurnal Niagawan. Vol. 6, No. 2.

We Are Social, Hootsuite. (2020). Digital 2020. Diakses pada tanggal 8 Februari 2020 dari https://wearesocial.com/digital-2020

Weeans. J R. S. (2013). “Social Media Marketing, Harga, Promosi & Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Spring Bed Comfortaâ€. Jurnal Universitas Sam Ratulangi Manado Vol 1 No. 4.

Wijaya, A. (2019). Metode Penelitian menggunakan SMART PLS 03. Yogyakarta: Innosain.

Zeithaml, Valerie A. Bitner, Mary Jo & Gremler, Dwayne D. (2018). Service Marketing: integrating customer focus Across the firm, 7th edition. New York: Mc Graw-Hill

Downloads

Published

2022-08-28