Strategi Pengembangan dan Daya Tarik Usaha Milik Desa oleh Pemerintah Desa Rengaspendawa Kecamatan Larangan Kabupaten Brebes
DOI:
https://doi.org/10.31316/jk.v6i3.3917Abstract
AbstrakDesa merupakan wilayah terendah yang terdapat pada struktur ketatanegaraan indonesia. Desa memiliki usaha yang dikelola oleh pemerintah desa yang biasa disebut Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). BUMDes ini dimiliki oleh hampir semua pemerintahan desa di indonesia khususnya pemerintahan desa Rengaspendawa Larangan Brebes. BUMDes saat ini memiliki beberapa kelemahan khususnya di desa Rengaspendawa, hal tersebut ditunjukan dari lemahnya pengelolaan modal usaha, staf pengurus yang tidak objektif dan ketidaksesuaian usaha yang ada dengan sumber daya alam yang dimiliki desa serta ketidak adaan inovasi dalam menangani permasalahan BUMDes ini. Berdasarkan latar belakang permasalahan tersebut maka dibutuhkan sebuah penelitian untuk menyusun strategi pengembangan dan daya tarik BUMDes maka penelitian ini diberi judul Strategi Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) oleh Pemerintah Desa Rengaspendawa Kecamatan Larangan Kabupaten Brebes. Hasil yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah menentukan faktor pendukung dan penghambat BUMDes serta upaya apa saya yang dilakukan untuk mengatasi hambatan yang dihadapi dalam pengembangan BUMDes oleh pemerintah desa Rengaspendawa.
Kata Kunci: Pengembangan, Usaha Milik Desa
References
DAFTAR PUSTAKA
Abdurrahman, N.H., 2015. Manajemen Strategi Pemasaran, Bandung: CV. Pustaka Setia.
Eris juliansyah, 2017. strategi sumber daya
Moleong. J. Lexy. 2005. Metodologi Pemelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Pearce II, John A. dan Robinson Richard B.Jr. (2008). Manajemen Strategis 10. Salemba Empat : Jakarta
Salusu.2015. Pengambilan Eputusan Stratejik Untuk Organisasi Publik Dan Organisasi Non Profit. Jakarta: PT. Grasindo.
Sedarmayanti. 2016. Manajemen Strategi. Bandung: PT. Refika Aditama.
Simamora, henry. 1997,manajemen sumberdaya manusia. Yogyakarta: STIE YKPN
Sugiyono, (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Wheelen, Thomas L dan Hungger, J. Davis, (1995), Strategic Management andBussiness Policy, Singapore: Addison Wessley
WijayaDavid. 2018. Badan Usaha Milik Desa. Yogyakarta: Gava Media.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Taufik Hidayat, Khalid Iskandar, Sri Undartik

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.