Peranan Masyarakat Dalam Mengembangkan Nilai Kearifan Lokal di Suku Baduy

Authors

  • Mas Fierna Janvierna Lusie Putri Universitas Pamulang
  • Dwi Septipane Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Denti Sulistiawati Universitas Pamulang
  • Kornelia Efriana Mumung Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.31316/jk.v7i2.5466

Abstract

Abstrak

Artikel ini bertujuan tentang pengembangan nilai kearifan lokal yang berperan di dalam masyarakat suku Baduy. Sebelum pengetahuan modern terkait tentang pengembangan nilai kearifan lokal, masyarakat Indonesia juga telah mengenal tentang konsep pengembangan nilai kearifan lokal di desa Baduy dalam berbagai hal. Artikel ini menggunakan metode kajian sejarah, dengan menggunakan dan mempelajari suatu peristiwa-peristiwa yang atau kejadian-kejadian yang terjadi di masa lalu dengan berdasarkan jejak-jejak yang di hasilkan melalui beberapa tahap seperti diantaranya, heuristik, interpretasi, kritik, dan historiografi. Sehingga, menjelaskan bagaimana kearifan lokal dapat berperan dalam proses masyarakat setempat, dan juga peranan masyarakat dalam pengembangan nilai kearifan lokal ini sangat penting dalam mengimplementasikan di kehidupan bermasyarakat serta mampu menerapkan berbagai hal kebijakan dalam melestarikan kearifan lokal agar dapat berfungsi dengan baik di dalam masyarakat Baduy tersebut. Masyarakat Baduy, memiliki ciri kekhasan dalam cara pandang dan wawasannya mengenai lingkungan masyarakatnya, yang dimana kearifan lokal lebih luas cakupannya. Kearifan lokal dalam masyarakat sangat beragam dan bervariasi dalam pengetahuan, keterampilan, serta tingkah laku yang di lakukan masyarakat tertentu dalam mengembangkan kearifan lokal.

Kata Kunci: Peranan, Masyarakat, Kearifan Lokal, Desa Baduy

References

DAFTAR PUSTAKA

Akhmad Mujahidin. (2017) ”Peranan Kearifan Lokal (Local Wisdom) dalam Pengembangan Ekonomi dan Perbankan Syariah di Indonesia.” JURIS (Jurnal Ilmiah Syariah) 15 (2), 153-168.

Christine Diah Wahyuningsih. (2021). “Nilai-Nilai Kearifan Lokal Dalam Pembangunan Daerah.” Mimbar Administrasi 18 (1), 37-48.

Deny Hidayati. (2017). ”Memudarnya Nilai Kearifan Lokal Masyarakat dalam Pengelolaan Sumber Daya Air.” Jurnal Kependudukan Indonesia 11 (1), 39-48.

Dina Islami. (2022). ”Peranan Kearifan Lokal dalam Pendidikan Karakter.” Thesis Commons.

Eko Noer Kristiyanto. (2017) ”Kedudukan kearifan lokal dan peranan masyarakat dalam penataan ruang di daerah.” Jurnal Rechts Vinding 6 (2), 151-169.

Eliza Meiyani. (2011). ” Peranan Kearifan Lokal Dalam Peraturan Daerah.” INA-Rxiv.

Humaeroh, S., & Dewi, D. A. (2021). Peran Pendidikan Kewarganegaraan di Era Globalisasi Dalam Pembentukan Karakter Siswa. Journal on Education, 3(3), 216–222. https://doi.org/10.31004/joe.v3i3.381

Husinaffan, M., & Maksum, H. (2016). Membangun Kembali Sikap Nasionalisme Bangsa Indonesia Dalam Menangkal Budaya Asing Di Era Globalisasi. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Indrawan, R. M. J., & Efriza, E. (2018). Membangun Komponen Cadangan Berbasis Kemampuan Bela Negara Sebagai Kekuatan Pertahanan Indonesia Menghadapi Ancaman Nir-Militer. Jurnal Pertahanan & Bela Negara, 8(2), 21–40. https://doi.org/10.33172/jpbh.v8i2.395

Isa, S. F. P., & Dewi, D. A. (2021). Peran Dan Tantangan Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Mengembangkan Karakter Siswa Di Era Globalisasi. Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 6(1), 66–71. https://doi.org/10.15294/harmony.v6i1.46778

Listiana, Y. R. (2021). Dampak Globalisasi Terhadap Karakter Peserta Didik dan Kualitas Pendidikan di Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1).

Mochamad Cepi Firmansyah, D. A. D. (2021). Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Untuk Membangun Karakter Bangsa Sesuai Nilai Pancasila Di Era Globalisasi. 9(1), 10–22.

Nur Fadhila, H. I., & Najicha, F. U. (2021). Pentingnya Memahami Dan Mengimplementasikan Nilai-Nilai Pancasila Di Lingkungan Masyarakat. Pro Patria: Jurnal Pendidikan, Kewarganegaraan, Hukum, Sosial, Dan Politik, 4(2), 204–212.

S Suhartini. (2009) ”Kajian kearifan lokal masyarakat dalam pengelolaan sumber daya alam dan lingkungan.” Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA, 206-218.

Sugiyarto, Rabith Jihan Amaruli. (2018). ”Pengembangan Pariwisata Berbasis Budaya dan Kearifan Lokal.” Jurnal Admnistrasi Bisnis 7 (1), 45-52.

Suparmini Suparmini, Sriadi Setyawati, Dyah Respati Suryo Sumunar. (2013) “Pelestarian Lingkungan Masyarakat Baduy Berbasis Kearifan Lokal.” Jurnal Penelitian Humaniora 18 (1).

Ulfah Fajarini. (2014) ”Peranan kearifan lokal dalam pendidikan karakter.” Sosio Didaktika 1 (2), 123-130.

Downloads

Published

2023-10-23