ANALYSIS OF GRAMMATICAL AND LEXICAL MEANING IN EDUCATION NEWS HEADLINES ON JABAR.TRIBUNNEWS.COM FROM NOVEMBER 2024-FEBRUARY 2025
DOI:
https://doi.org/10.31316/skripta.v11i2.8511Keywords:
grammatical meaning, lexical meaning, educational news headlinesAbstract
Penggunaan kata-kata dalam judul berita harus jelas dan mudah dipahami oleh pembaca. Pemilihan atau penulisan judul berita oleh penulis berita menggunakan bahasa yang mudah dipahami atau bahasa sehari-hari agar tidak terjadi ambiguitas pemahaman pembaca. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan makna gramatikal dan leksikal dalam judul berita pendidikan di jabar.tribunnews.com periode November 2024 hingga Februari 2025. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Subjek penelitian ini adalah berita pendidikan periode November 2024 hingga Februari 2025, sedangkan objek penelitian ini adalah makna gramatikal dan leksikal dalam judul berita. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah: dokumentasi, observasi dan pencatatan, serta pemilahan unsur-unsur penentu. Teknik analisis data adalah: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menemukan 154 judul berita pendidikan yang terbagi dalam dua jenis makna: (1) 77 judul berita pendidikan untuk makna gramatikal, terdiri dari: 55 kata majemuk, 28 kata berafiks, dan 1 kata reduplikasi. (2) 77 judul berita pendidikan untuk makna leksikal, terdiri dari: 95 kata kerja, 468 kata benda, 42 kata sifat, 100 kata bantu, dan 29 kata sambung.
References
Arwansyah, Y. B., Septarianto, T. W., & Majhi, G. (2023). Bahasa Walikan Jogja: Analisis fungsi dan eksistensi. Caraka: Jurnal Ilmu Kebahasaan, Kesastraan, dan Pembelajarannya, 9(2), 123-132.
Chaer, Abdul. (2013). Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.
Fatmawati, D. P., & Utama, W. W. I. (2023). Implementasi pengembangan keprofesian berkelanjutan dalam intervensi PDBK di TK Pertiwi Puro Pakualaman (pengembangan diri). Indonesian Journal of Early Childhood: Jurnal Dunia Anak Usia Dini, 5(1), 62-68.
Ginting, L. S. D. (2020). Jurnalistik: Kemahiran Berbahasa Produktif. Medan: Guepedia.
Hamzah, D., & Tsani, R. F. (2022). Analisis Semantik Terhadap Teks Berita “Kpk Eksekui Rj Lino ke Lapas Cipinang” pada Media Online Rmol Jabar Terbitan 4 November 2022. Ta'rim: Jurnal Pendidikan dan Anak Usia Dini, 3(3), 113-126.
Haqe, A. I., Wulandari, P. A., & Utama, W. W. I. (2023). Digital Handbook Development Design" Religious Board Games" for Early Childhood. Journal of Education Technology Information Social Sciences and Health, 2(1), 503-508.
Irawan, S., Putri, A. M., Arini, I., Susanti, P., & Mukhlis, M. (2022). Makna Leksikal dan Gramtikal dari Judul Berita Politik Media Online RiauPos. co. Sajak: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Sastra, Bahasa, Dan Pendidikan, 1(3), 53-61.
Moleong, L. J. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Muadzin, M., Rahmi, N. L. A., Millatina, S., Azzahra, S. N., Walidaini, Y. Z., Prabaningrum, D., ... & Arwansyah, Y. B. (2025). Analisis Penggunaan Frasa Adjektival dan Frasa Preposisional pada Teks Sejarah “Candi Borobudur” dalam World History Encyclopedia. Semantik: Jurnal Riset Ilmu Pendidikan, Bahasa dan Budaya, 3(1), 33-46.
Romli, Asep Syamsul M. (2018). Jurnalistik Online: Panduan Praktis Mengelola Media Online (Edisi Kedua). Bandung: Penerbit Nuansa Cendekia.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitaif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suhardi. (2015). Dasar-Dasar Ilmu Semantik. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Sumadiria, AS Haris. (2008). Jurnalistik Indonesia: Menulis Berita dan Feature Panduan Praktis Jurnalis Profesional. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.
Utama, W. W. I. (2024). Pengembangan Media Cerita Bergambar Interaktif Bermuatan Mitigasi Bencana untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Anak Usia Dini. Jurnal Skripta, 10(2), 202-2016.
Utami, N. R., & Utama, W. W. I. (2025). The Role of Mental Models in Addressing Academic Anxiety in Children. Journal of Early Childhood Education Research, 1(1), 1-12.
Wahyuni, IS, Nurwono, AD, Noer, AHL, Handayani, L., Aristiani, M., & Aryani, R. (2023). Makna Puisi Titik Nadir Karya Dina Muliddina Kajian Semiotik Riffaterre. Jurnal Skripta , 9 (1), 54-60.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 setyaningrum rahayu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.


