PEMAHAMAN GURU TERHADAP GAYA BELAJAR PESERTA DIDIK DALAM PROSES KEGIATAN BELAJAR MERUPAKAN KENISCAYAAN
DOI:
https://doi.org/10.31316/g.couns.v3i1.90Abstract
yang dapat digunakan dalam proses kegiatan belajar didalam kelas dan hal tersebut
merupakan sebuah keniscayaan. Guru dalam memahami gaya belajar peserta didik dalam
kegiatan belajar yang bisa dilakukan dengan 1) Personal approach, guru bisa melakukan
pendekatan personal dengan peserta didik, pendekatan personal yang dimaksud adalah
bagaiaman guru bisa mendekatakan diri dengan peserta didik dengan tujuan untuk lebih
memahami kondisi peserta didik lebih dengan sehingga nantinya akan menemui berbagai
hal yang dimiliki oleh peserta didik. 2) Pengamatan, Pekerjaan yang perlu terus dilakukan
oleh guru adalah bagaimana mengamati tingkahlaku atau perilaku peserta didik dalam
kegiatan proses belajar mengajar. 3) Personality, guru bisa mengetahui bahwa peserta
didik memiliki kepribadian yang baik dengan cara menanyakan langsung kepada
orangtua peserta didik. 4) Komunikasi, komunikasi yang baik adalah komunikasi yang
terjalin dengan keterbukaan tanpa ada sekat.
Kata kunci: pemahaman guru, gaya belajar
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright publishing of the article shall be assigned to G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling
G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.