Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan In-Flight Service dan Harga Terhadap Minat Pembelian Ulang Tiket Pada Maskapai Batik Air di Bandar Udara Internasional Achmad Yani Semarang
DOI:
https://doi.org/10.31316/jk.v6i2.3249Abstract
Abstrak
Penelitian ini bermaksud untuk menganalisis antara variabel kualitas pelayanan dan harga terhadap minat pembelian ulang tiket pada maskapai Batik Air di Bandar Udara Internasional Achmad Yani Semarang. Jumlah sampel yang dilakukan dalam penelitian ini sebanyak 110 responden yang dikumpulkan melalui penyebaran kuisioner yang disebarkan kepada penumpang yang melakukan perjalanan menggunakan maskapai Batik Air minimal dua kali. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Pengujian hipotesis menggunakan uji regresi linear berganda, uji F, uji T yang bermaksud untuk mengetahui secara parsial dan simultan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dengan tingkat kepercayaan α=0,05% . Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kualitas pelayanan dan harga berpengaruh terhadap minat pembelian ulang tiket pada maskapai Batik Air
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Pembelian Ulang, dan Maskapai Batik Air
Â
Abstract
This study aims to analyze the service quality and price variables on the intention to repurchase tickets on Batik Air airline at Achmad Yani International Airport, Semarang. The number of samples in this study were 110 respondents which were collected through the distributed of questionnaires given to passengers who traveled using Batik Air airline at least twice. The method used in this study is a quantitative method and hypothesis testing using multiple linear regression test, F test, T test which aims to determine partially and simultaneously the effect of the independent variable on the dependent variable with a confidance level of = 0,05%. The results of this study also show that the quality of servece and price affect the intention to repurchase tickets on Batik Air airline.
Keyword: service quality, purchase ticket and Batik Air airline
References
DAFTAR PUSTAKA
Karundeng, C. F. (2015). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada pt sriwijaya air distrik manado tugas akhir. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis
Kristifirus Duarte, S. H. (2020). Analisis Pengaruh Service Quality (Pre-Flight, In-Flight, dan Post-Flight) terhadap Kepuasan Konsumen Lion Air. Jurnal Bisnis & Akuntansi, XIV(2), 63–75.
Kusdyah, I. 2012. Persepsi Harga, Persepsi Merek, Persepsi Nilai, Dan Keinginan Pembelian Ulang Jasa Clinic Kesehatan (Studi Kasus Erha Clinic Surabaya). Jurnal Manajemen Pemasaran, 7(1), 30–44.
Kotler, P., dan Armstrong, G. (2013). Principles of Marketing (16th Global Edition)
Lestari, M. R. S. D. R. (2012). Persepsi Harga, Persepsi Merek, Persepsi Nilai, Dan Keinginan Pembelian Ulang Jasa Clinic Kesehatan (Studi Kasus Erha Clinic Surabaya). Jurnal Manajemen Pemasaran, 7(1), 30–44.
Liyas, J. N. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Jasa Penerbangan Batik Air Pada PT. Lion Group di Bandara Sultan Syarif Khasim II Pekanbaru. EQUILIBRIUM : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembelajarannya, 6(2), 112
Nathadewi, K. S., & Sukawati, T. G. R. (2019). Peran Kepuasan Dalam Memediasi Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Niat Beli Ulang Konsumen Lion Air. E-Jurnal :Manajemen, Vol 8, No. 11, 2019, 8(11).
Nugraha, D. P. S. (2020). Pengaruh Kualitas Layanan, Persepsi Harga, Dan Kepercayaan Pelanggan Terhadap Niat Membeli Kembali Pada Tiket Pesawat. (Skripsi), Institut Agama Islam Negeri Surakarta, Surakarta. (1-139).
Sabella, F. M. 2019. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Merek, Persepsi Nilai dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Perusahaan Penerbangan Lion Air. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.
Supriono, Fandy Achmad (2017). Pengaruh Persepsi Harga dan kualitas Layanan Terhadap Minat Pembelian Ulang(Survei pada konsumen Go-Ride di kota Surabaya). Jurnal Administrasi Negara
Suryawan, I. kadek wawan, dan Sharif, O. omar. 2018. Pengaruh Kualitas Llayanan Penerbangan Terhadap Kepuasan Penumpang Dan Loyalitas ( Studi Kasus : Penerbangan Garuda Indonesia ). Jurnal Wacana Ekonomi, 17(03), 29–38.
Syahputra, D., Alwie, A. F., & Garnasih, R. L. (2019). Analisis Kualitas Layanan dan Citra Merek terhadap Pembelian Berulang dengan Harga sebagai Variabel Moderasi pada Maskapai Penerbangan Rute Pekanbaru Jakarta. Jurnal Administrasi Bisnis, 30(2), 14–30.
Tjiptono, F (2014). Pemasaran Jasa. Prinsip, Penerapan dan Penelitian . Yogyakarta: Penerbit ANDI
Wahyuningtyas, R., 2020. Pengaruh persepsi pelanggan terhadap kualitas pelayanan pramugari pada kepuasan pelanggan serta pengaruh kepuasan pelanggan pada minat beli ulang. Jurnal Manajemen Ekonomi
Yahya, Y., Maulida, Z., Yusra, Y., dan Makmur, L. 2020. Pengaruh harga dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan maskapai penerbangan Batik Air Banda Aceh. Jurnal Kajian Manajemen Bisnis, 9(1), 1–13.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Muhammad Fahrio Hafizhi, Andi Syaputra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.