PERILAKU BULLYING DI SEKOLAH
DOI:
https://doi.org/10.31316/g.couns.v1i1.37Abstract
siswa SMP di Kabupaten Madiun. Pada penelitian ini difokuskan pada macam kekerasan
yang dilakukan siswa kepada temannya. Subjek penelitian adalah siswa Sekolah
Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Madiun bagian selatan tepatnya di Kecamatan
Kebonsari. Instrumen penelitian yang digunakan berupa kuesioner. Hasil pembahasan,
menunjukkan sesungguhnya perilaku bullying berlangsung di beberapa lokasi di sekolah.
Perilaku bullying biasanya terjadi di kelas, kantin atau di toilet sekolah. Bentuk perilaku
bullying di SMP 2 kebonsari menunjukkan tindakan bullying verbal langsung lebih
banyak dilakukan oleh siswa laki-laki sedangkan bullying non verbal tidak langsung
banyak dilakukan oleh siswa perempuan. Disarankan guru meningkatkan pemahaman
mengenai bullying, bertindak lebih responsif ketika ada siswa korban bullying, serta
sekolah perlu memiliki program preventif maupun program kuratif yang melibatkan
semua komponen yang terlibat dalam proses belajar mengajar di sekolah.
Kata kunci: bullying
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright publishing of the article shall be assigned to G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling
G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.