Strategi Pembelajaran Terjemah Al-Quran Dengan Pendekatan Metode Tamyiz Pada Santri MBS Pleret
DOI:
https://doi.org/10.31316/gcouns.v7i03.4720Abstract
Terjemah al-Quran salah satu program pembelajaran yang bertujuan menjaga standar al-Quran sebagai wahyu dan firman Allah SWT serta upaya pengamalan al-Quran agar ilmu yang diperoleh dapat dipahami dan diamalkan. Dewasa ini metode pembelajaran al-Quran di tanah air sudah banyak mengalami perkembangan dan keberagaman, hal itu dapat kita jumpai melalui taman pendidikan al-Quran, sekolah formal, dan pesantren. Metode Tamyiz salah satu metode yang menjadi solusi kepada peserta didik agar lebih efektif mempelajari al-Quran beserta terjemahannya. Penelitian ini mengguunakan pendekatan kualitatif dengan metode kasus tunggal pada sebuah pesantren di yang berlokasi di PPM MBS Pleret. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi partisipatif, wawancara, dan studi dokumen. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan strategi pembelajaran metode Tamyiz di PPM MBS Pleret berjalan efektif pada pembelajaran terjemah al-Quran dengan strategi pembelajaran penyiapan guru pengampu, pengelolaan kelompok, tahapan-tahapan materi pembelajaran dan desain kurikulum serta serta teknik evaluasi test berjenjang dan terstruktur.
Kata kunci: strategi pembelajaran, terjemah al-quran, tamyiz, PPM MBS pleret
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Samsul Bahri, Moh. Naim Madjid, Muh. Syifa Amin Widigdo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright publishing of the article shall be assigned to G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling
G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.